Jumat, 18 Maret 2016

Al Husain Bin Ali Bin Abi Thalib

Hai para hamba Allah,
jagalah diri kalian dari siksa Allah
hendaklah kalian bertakwa kepadanya
dan berhati-hatilah hidup di dunia ini

Hendaklah kalian selalu ingat dan sadar
bahwa seandainya keduniaan ini kekal bagi manusia
maka yang layak beroleh kekekalan itu
hanyalah para Nabi dan Rosul
seabab merreka itulah Hamba-hamba Allah
yang paling rela dan ikhlas menerima apa saja
yang di takarkan Allah SWT.

Dunia ini sesungguhnya adalah,...
tempat cobaan bagi manusia
semua makhluk ciptaan Allah pada suatu saat
pasti akan sirna.
termasuk segala macam kenikmatan dan kesenangan hidup

Karena itu,...
hendaklah kalian memandang dunia ini sebagai tempat
mengumpulkan bekal,
guna menghadapi kehidupan akhirat

Tiada yang terbaik
selain " Bertakwa Kepada Allah SWT "


Al Husain Bin Ali Bin Abi Thalib


03_2016
adit-rakhilalya.blogspot.com
adit-rakhilpasha.blogspot.com




ADITYA RIZA PRADANA

BRAHUL DOT COM

ASSHIDDIQIYAH 06 SERPONG

Griya Suradita Indah

MALAM PUNCAK HUT RI KE-73 ( GSI RT 08 )

Murottal Al Quran Ali Abdur-Rahman al-Huthaify

aditya riza pradana

Gepeng Tea

Album Sings Legends 2016

LUCU DOT COM

Dangdut Sings Legends

Favorit

Tidak ada komentar: